Panduan komputer blog n Style

08 Agustus 2008

Tanggal 8 Bulan 8 Tahun 2008

Wew, tepat hari ini, terdapat sesuatu yang menarik yaitu kesamaan angka pada kalender romawi yaitu Tanggal 8 Bulan 8 Tahun 2008. Sebetulnya, angka 8 itu memang mempunyai arti yang lumayan menarik, diantaranya yang saya tahu :


  • Angka 8 , bila di rotasi 90 derajat, akan lebih mirip simbol daripada "infinity" atau tidak terbatas
  • Pada pelajaran Kimia, angka 8 merupakan angka yang cukup terkenal, khususnya di bidang atom. Karena hampir semua atom non logam selalu mencari "kesempurnaan" supaya nilai valensinya bernilai 8 (bagi yang gak bisa pelajaran kimia, silahkan dibaca-baca lagi)
Dari uraian saya diatas menunjukan bahwa angka 8 memang memiliki arti yang sangat Unik, bahkan yang saya lihat di siaran berita di salah satu TV swasta, banyak pasangan yang menikah pada hari ini, tujuannya pun bermacam-macam.

Sekian....

1 yang Komen:

Anonim mengatakan...

8 bagi ku itu adalab onde onde yang ditumpuk he he he

Posting Komentar